Kamis, 20 Februari 2014

Cara Pasang Tombol Follow dan Dashboard di Blog

Cara Pasang Tombol Follow dan Dashboard di Blog

Cara Pasang Tombol Follow dan Dashboard di Blog
Kamis, 20 Februari 2014
Blogger Logo


Halo Sobat Venom'ers ? :D



Kali ini anda beruntung karena bisa menyimak tutorial ini , Cara Pasang Tombol Follow dan Dashboard di Blog - yaitu sebuah widget yang dibuat khusus untuk 2 fungsi , yaitu. memudahkan admin untuk masuk ke dashboard dan memberi kesempatan kepada visitors blog kita unuk mem-follow blog kita ini dengan tombol follow dan dashboard ini pula blog kita bisa sedikit demi sedikit menambah followers blog dan ke-SEO an blog kita masing - masing

Kali ini saya akan berbagi tentang cara memasangnya, setelah sebelumnya saya memposting Cara Pasang Likebox Facebook di Blog , dan untuk contohnya ada di bagian kiri atas blog ini.

ini SS nya .. :

Tombol Follow dan Dashboard
Lihat di kiri atas blog ini


bagi sobat yang ingin memasang widget ini silahkan simak dibawah.. :


1. Login ke akun Blogger sobat masing - masing

2. Masuk menu Tata Letak .

3. Pilih Tambahkan Gadget ( klik )

4. Pilih HTML / Javascript ( klik )

5. Copy paste kode dibawah ini ke kolom yang disediakan :

<div style="position: fixed; top: 5px; left: 90px;"><a class="linkopacity" href="http://www.blogger.com/follow-blog.g?blogID=1783910421324254049" target="_blank" rel="nofollow" title="Follow !" imageanchor="1" style="margin-left: 1em; margin-right: 1em;"><img src="http://3.bp.blogspot.com/-feYAFwQF-GM/TtOSBVXcMmI/AAAAAAAAHvk/GH1PZPVvU7c/follow.png" border="0" /></a><div style="display:scroll; position:fixed; top:5px; left:2px;"><a class="linkopacity" href="http://blogger.com/home" target="_blank" rel="nofollow" title="Dashboard !" imageanchor="1" style="margin-left: 1em; margin-right: 1em;"><img border="0" src="http://4.bp.blogspot.com/-N61PPu_1haE/TtOSBZgZikI/AAAAAAAAHvc/vIEC_dYpIVo/dashboard.png" /></a></div></div>
Penting !!!


  • yang berwarna Kuning ganti dengan ID blog sobat ...

cara mengetahui ID blog sobat yaitu ... :



6. Save , selesai ... lihat hasilnya

Semoga Bermanfaat (^_^) , apabila ada pertanyaan, silahkan bertanya pada kotak komentar.

sudah dulu ya :D






Cara Pasang Tombol Follow dan Dashboard di Blog
4/ 5
Oleh

6 Comments

Genoms mengatakan...

Alhamdulillah .. nemu juga nih artikel :)) , bermanfaat gan :p

Unknown mengatakan...

Mantap Sob :-q b-(

Welcome to my Blog mengatakan...

digae yo.ae 8-}

Unknown mengatakan...

@Genoms oke ... syukurlah kalo sudah berhasil :) , semoga bermanfaat (^__^)

Unknown mengatakan...

@Ilham Asdika oke sob.. Good Luck :|

Unknown mengatakan...

@Welcome to my Blog Opo.ae vin, Vina :-L